MTsN 4 Hulu Sungai Tengah

Jl Sarigading Desa Jatuh Kec Pandawan Kab HST

Madrasah Mandiri Berprestasi

Rapat Dinas Bulanan MTsN 4 HST Tahun Pembelajaran 2019/2020

Senin, 05 Agustus 2019 ~ Oleh Muhammad Isnaini ~ Dilihat 625 Kali

Senin, 5 Agustus 2019

Ds. Jatuh - HST

 

Sudah menjadi kegiatan rutin di MTsN 4 HST untuk melaksanakan Rapat Dinas yang dilakukan setiap awal bulan. Selain sebagai forum untuk evaluasi dari Kepala Madrasah kepada seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan, kegiatan ini juga menjadi wadah untuk penyampaian aspirasi atau ide-ide dari seluruh warga sekolah untuk kemajuan Madrasah.

 

 

Kegiatan dibuka dengan pengantar dari Drs. H. Darsaili, MM selaku kepala madrasah, kemudian penyampaian laporan kegiatan oleh para Wakamad dan Kepala TU. Rapat yang berjalan kurang lebih selama 2 jam ini diikuti dengan sangat antusias oleh seluruh warga sekolah. terbukti dengan kondisi rapat yang sangat interaktif dan komunikatif. (Ref:Yulin/Ft:Lulu)

 

 

Mtsn4hst Kegiatan Berita

KOMENTARI TULISAN INI

  1. TULISAN TERKAIT